Skip links
hotel-oyo-bandung-terdekat-murah

4 Hotel OYO Terdekat Pusat Kota Bandung Istirahat Jadi Nyaman

Berencana liburan di Bandung dan menginap di hotel hemat namun rasa premium? Untuk kali ini, buat kamu yang sudah nyiapin bujet dengan rencana liburan di kota Kembang bisa menggunakan beberapa rekomendasi hotel OYO terbaik di Bandung.

Apalagi, hotel ini sudah dikenal punya penawaran harga murah. Ditambah dengan voucher OYO yang tersedia di aplikasi Ultra Voucher, kamu bisa dapatkan diskon yang lebih spesial.

Jadi, selain merencanakan liburan di Bandung, jangan lupa untuk unduh aplikasi Ultra Voucher (UV Mobile App) juga di tautan ini.

Jadi, apa saja ya rekomendasi hotel OYO yang asik dan estetik untuk menginap di Bandung? Berikut beberapa pilihannya.

1. OYO The Regia Cihampelas

Siapa sih yang gak kenal dengan kawasan Cihampelas? Salah satu sudut di kota Bandung yang memang ramai dan punya banyak tempat pilihan untuk berwisata.

Mulai dari belanja fashion, hingga kuliner sangat mudah didapatkan di kawasan ini. Nah, kalau kamu cari tempat untuk menginap di kawasan Cihampelas, cobain OYO The Regia.

Harganya terbilang standar, namun pas di kantong untuk sekedar melepas penat setelah jalan-jalan mengelilingi kawasan Cihampelas.

Pakai voucher OYO di UV Mobile App? Pasti dapat diskon lebih lagi!

2. OYO Grha Ciumbuleuit Guest House

Dingin, sejuk dan ditambah lagi, berbagai macam aneka kuliner juga tersedia di sekitar Ciumbuleuit. Di sini kamu juga bisa mendapatkan berbagai macam hal-hal menarik, Meskipun cukup jauh dari pusat kota Bandung, namun terbilang masih dekat dengan kawasan Dago.

Cari tempat nginap di sekitaran Ciumbuleuit? Kamu bisa langsung ke OYO Grha Guest House. Tarif menginapnya pas banget di kantong untuk satu malam.

Meskipun begitu, hotel yang satu ini dilengkapi dengan fasilitas yang bisa disebut premium. Mulai dari alat-alat kebugaran hingga kolam renang.

Jadi, tunggu apalagi, buat yang berencana menginap di sekitaran Ciumbuleuit, bisa coba pilihan menginap di hotel ini.

3. OYO Darno Residence

Kalau mendengar nama Residence, yang terpikirkan adalah kesan mewah dan elegan. Benar saja, OYO Darno Residence adalah pilihan menginap yang memanjakan pengunjungnya.

Kamar yang akan ditempat cukup luas, plus dilengkapi dengan beberapa fasilitas yang memanjakan tamu yang datang. Pilihan kamarnya pun bervariasi.

Mulai dari deluxe single, deluxe double, dan suite double, dan harganya mulai dari Rp 200.000 saja. Bicara fasilitas hotel di sekitarnya,

Mulai dari  Bandung Trade Center (BTC) untuk belanja atau menikmati hiburan, hingga kulineran!

4. OYO Rumah Teteh Syariah

Nah, buat yang cari tempat menginap dengan nuansa Syariah, dan deket banget sama stasion Kiaracondong, Bandung, bisa langsung ke hotel OYO yang satu ini.

Dari pusat kota memang terbilang cukup jauh. Namun, jika berbicara faslitas di sekitarnya, kamu bisa menikmati berbagai macam hiburan. Belanja di mal, hingga wisata di Kampung yang menggabungkan budaya Bandung dan Korea.

Harga menginapnya pun terbilang cukup murah dan pas di kantong. Mulai dari Rp 110.009 kamu bisa mendapatkan fasilitas yang maksimal.

Ranjang yang besar, Smart TV hingga akses internet diberikan pada tamu yang menginap di tempat ini. Jadi, tunggu apalagi, sekarang menginap di hotel OYO Bandung, bisa dapat harga hemat plus diskon voucher maksimal yang bisa kamu temukan di aplikasi Ultra Voucher.

Baca juga: Sikat Ini Cara Dapetin Diskon Kode Voucher OYO Buat Staycation

Download sekarang aplikasi Ultra Voucher yang terseia di App Store dan Google Play Store dan dapatkan promo menginap di hotel OYO Bandung!

Dengan mengakses situs ini, Anda telah menyetujui penggunaan cookies dari kami.
By visiting this site, you have agreed the using of cookies.
Diskon di Bulan Ramadhan! Beli Voucher Favorit Kalian di Aplikasi Ultra Voucher!
Diskon di Bulan Ramadhan! Beli Voucher Favorit Kalian di Aplikasi Ultra Voucher!