Skip links
tempat-wisata-menarik-di-singapura

5 Tempat Wisata Menarik untuk Merayakan Natal dan Tahun Baru di Singapura

Natal dan Tahun Baru di Singapura? Nah, buat kamu yang ingin merasakan pengalaman di Singapura bisa mengunjungi tempat-tempat liburan atau wisata yang menarik selama Natal di bulan Desember selama di Singapura nanti.

Singapura sendiri udah dikenal selalu punya tempat-tempat menarik untuk dikunjungi oleh wisatawan. Tak hanya itu, tempat-tempat ini punya berbagai atraksi yang menunjukkan berbagai hiburan.

Jadi, buat kamu yang akan berkunjung ke Singapura di momen Natal dan Tahun Baru di antara waktu 2022 hingga awal tahun 2023, beberapa tempat wisata yang menarik selama momen Natal tahun ini.

1. Christmas Village Ngee Ann City Civic Plaza

Ingin merasakan pengalaman Natal sambil berbelanja? Kamu bisa datang ke Christmas Village, Ngee Ann City Civic Plaza. Di tempat ini kamu akan menikmati berbagai pertujukkan dan kehangatan Natal.

Bahkan, di tahun baru nanti, bakalan ada perujukan live band dan pesta tahun baru yang seru.

Ingin belanja? Kamu bisa menikmati berbagai toko-toko yang tentu saja akan memuaskan hasrat kamu untuk berbelanja.

2. Marina Bay Countdown

Selalu ada yang istimewa di Marina Bay. Nah, di tempat ini, momen Natal dan Tahun Baru memang terasa spesial.

Apalagi, di Marina Bay bakalan adalah pesta countdown. Mulai dari Live musik, dan tentu saja pertunjukkan kembang api yang bakalan bikin momen tahun baru menjadi lebih seru.

Sembari nunggu momen ini di tahun baru, kamu bisa merasakkan serunya liburan Natal di Singapura dengan mengunjungi beberapa tempat lainnya di sekitaran Singapura.

3. Changi Festive Village

Bagaimana jadinya jika di sebuah bandara internasional, kamu bisa merasakan momen Natal dan Tahun Baru di Singapura.

Hanya di Changi Festive Village belanja, atau menyaksikan show saat senja hari yang melibatkan atraksi cahaya, efek suara, dan proyeksi yang seru.

4. Museum of Ice Cream

Berlibur sambil merayakan Natal dan Tahun Baru, jangan lewatkan untuk berkunjung ke museum of Ice Cream.

Di sini kamu bakal melihat pohon dan ornamen-ornamen Natal lain yang berwarna pink. Ditambah lagi dengan pemasangan instalasi yang berkaitan dengan es krim dan mengambil tema petualangan.

Momen Natal, dan pesta es krim? Kmau wajib kunjungi Museum of Ice Cream yang selama merayakan Natal dan Tahun Baru selama di Singapura.

5. Avatar The Experience

Sudah nonton film Avatar: The Way of Water? Nah, sekarang saatnya merasakan pengalaman seru langsung bertemu dan bermain di Avatar The Experience.

Tempatnya di Cloud Forest, Gardens by the Bay. Di tempat ini kamu bisa berkunjung melalui pandora, lingkungan bioluminescent, hingga terlibat dengan makhluk mistis dan flora.

Bahkan, event ini bisa kamu datangi hingga bulan Maret 2023 nanti.

Nah, biar perjalanan kamu ke tempat-tempat perayaan Natal dan Tahun Baru yang menarik di Singapura, bisa gunakan layanan GrabCar dengan menggunakan voucher digital yang bisa kamu dapatkan terlebih dahulu melalui aplikasi Ultra Voucher.

Baca juga: 7 Tempat Wajib Dikunjungi Saat Liburan di Singapura

Belum punya aplikasi Ultra Voucher? Unduh gratis di App Store dan Google Play Store dan dapatkan voucher GrabCar Singapura sebelum berkunjung ke tempat-tempat menarik selama Natal dan Tahun Baru nanti

Dengan mengakses situs ini, Anda telah menyetujui penggunaan cookies dari kami.
By visiting this site, you have agreed the using of cookies.
Diskon di Bulan Ramadhan! Beli Voucher Favorit Kalian di Aplikasi Ultra Voucher!
Diskon di Bulan Ramadhan! Beli Voucher Favorit Kalian di Aplikasi Ultra Voucher!