Game Terbaik Steam yang Bisa dimainkan dengan Voucher Online
Kehadiran Steam sudah terbukti ampuh memasilitasi para gemers yang hobi bermain game PC. Bisa dibilang, juga koleksi game di Steam juga sangat banyak dan rata-rata game papan atas yang hadir dengan konsep berbayar. Meskipun begitu, para gamers tetap meminati Steam sebagai latform permainan mereka. Tren baru pun berkembang, setiap item berbayar kini bisa dibayar dengan menggunakan voucher game online Steam Ultra Voucher.
Nah, buat kamu yang sudah terbiasa bermain game menggunakan platform Stem, berikut beberapa voucher game online yang bisa kamu gunakan untuk game di Steam.
Baca juga: Diskon Promo Voucher Game FF di Ultra Voucher
Baca juga: Beli Voucher UniPin, Jalan Pintas Main Game Tanpa Batas
1. Warframe
Game ini sudah jadi favorit sejak lama. Game yang juga memainkan sekelompok prajurit yang berada dalam sebuah perang. Termasuk game 3rd Person Shooter Warframe memiliki grafis yang menarik dipandang oleh para gamers. Buar kamu yang belum pernah bermain game ini, Warframe sangat layak untuk dicoba.
Apalagi, level permainannya pun menarik untuk diikuti sehingga akan membuat kamu betah memainkannya. Agar permainan tetap berjalan, kamu membutuhkan beberapa item tambahan yang bisa kamu gunakan dengan cara beli voucher game online Steam Ultra Voucher.
2. Blacksmith Legends: Prologue
Game berikutnya adalah Blacksmith Legends: Prologue merupakan game RPG yang dijamin akan membuat kamu betah memainkannya. Seperti halnya game RPG lainnya, bakalan ada item-item menarik yang wajib kamu beli untuk bermain berada di level yang lebih tinggi.
Game ini bercerita tentang pegnembangan sebuah desa yang akan membangun setiap hal-hal detil hingga menjadi kota besar. Oleh karena itu, kamu butuh berbagai item yang mendukung permainan kan.
3. Fears to Fathom: Home Alone
Termasuk game baru yang rilis di tahun 2021, game Fears to Fathom: Home Alone memiliii genre yang berbeda yaitu, horor psikologis. Game ini mengisahkan tentang cerita-cerita misterius yang harus kamu pecahkan. Dalam permainan ini, kamu akan berperan sebagai karakter anak berusia 15 tahun.
Nah, saat memainkan karakter Miles, kamu harus berhadapan dengan teka-teki misterius dan masalah yang harus dipecahkan setiap waktu sampai akhirnya kamu akan sadar stau plot twist yang mengejutkan.
Baca juga: Beli Voucher Game Steam Murah Terbaru 2022 Ini Daftar Harganya
4. Infinity Kingdoms
Game ini sebelumnya sudah populer di perangkat smartphone yang tersedia gratis di Android dan iOS. Game ini juga bisa menjadi pilihan di perangkat PC melalui Steam. Serunya lagi, game ini juga gratis. Infinity Kingdoms merngisahkan tentang bagaimana kamu akan melapan pasukan jahat.
Nah, agar membuat cerita jadi lebih menarik, selama pertempuran kamu akan bertemu dengan beberapa karakter legendaris dunia dari masa lalu, seperti Julius Caesar, William the Conqueror, Mulan, bahkan Robin Hood.
Kamu bisa memilih lebih dari 60 karakter yang bisa dipilih untuk memimpin penyerbuan dan menggunakan skill yang kamu inginkan.
5. Heroes & Generals
Terakhir, game berbayar yang bisa dibeli dengan menggunakan voucher game online Ultra Voucher adalah Heroes and General. Game dengan tema shooter ini menampilkan dunia saat Perang Dunia II.
Berbagai jenis karakter bisa dipilih, dan senjata yang juga bisa disesuaikan dengan kebutuhan. Seperti halnya game bertipe shooter, pastinya kamu membutuhkan item khusus untuk menyelesaikan permaianan. Item-item ini bisa dibeli dengan menggunakan voucher dari aplikasi Ultra Voucher.
Baca juga: 3 Tips Sederhana Memilih Cincin Pernikahan
Baca juga: Tips Mendapatkan Promo Hotel Murah dengan Aplikasi Voucher
Download aplikasi Ultra Voucher yang tersedia gratis di App Store dan Google Play Store untuk mendapatkan voucher game oneline Steam Ultra Voucher.