Skip links
ucapan-idul-adha-2023

15 Daftar Ucapan Selamat Idul Adha 1444 H di Tahun 2023

Hari Raya Idul Adha 2023 akan segera dirayakan oleh umat Islam pada 29 Juni. Hari raya kurban juga menjadi salah satu momen yang dinanti-nantikan.

Dalam menyambut Hari Raya Idul Adha yang jatuh pada 29 Juni 2023, kita merenungkan kembali tentang esensi peringatan ini, yaitu pentingnya keikhlasan dalam berkorban dan berbagi kepada yang lebih membutuhkan.

Untuk memeriahkan Hari Raya Idul Adha, Anda dapat berbagai doa melalui ucapan selamat Hari Raya Idul Adha.

Ucapan Idul Adha 1444 H

1. Gema takbir sudah menggemar, Hari Raya Idul Adha telah tiba. Jadikanlah Idul Adha tahun 2023 ini sebagai waktu untuk terus belajar, untuk ikhlas dan berbagi dengan sesama.

2. Selamat Hari Raya Idul Adha 2023. Semoga manfaat dan makna dari kurban akan terus ada di setiap jiwa dan hati kita.

3. Izinkan kami mengucapkan selamat hari Hari Raya Idul Adha. Semoga kita diberikan berkah dan kesehatan bersama-sama.

4. Semoga semangat keikhlasan dan kebahagiaan menyertai kita semua dalam berkurban. Selamat Hari Raya Idul Adha 2023.

5. Selamat Idul Adha 1444 H. Semoga wujud cinta kita kepada Allah SWT, bisa kita wujudkan dalam bentuk berkurban dan berbagi untuk sesama.

6. Selamat Idul Adha 2023/1444 H! Kehangan dan kedamaian bersama kita semua dan dikelilingi dengan keberkahan bersama.

7. Selamat hari raya Idul Adha 1444 H/2023. Semoga kita terus belajar menjadi pribadi yang lebih baik dengan berkorban, keikhlasan dan kepedulian kita terhadap sesama saudara.

8. Selamat Idul Adha 1444H. Ucapan hangat tentang kedamaian, cinta, dan kebahagiaan di hari istimewa ini. Semoga kurbani-mu diterima dan perayaanmu dipenuhi berkah.

9. Idhul Adha telah tiba, semoga hidup kita penuh keberkahan bagi yang menjalankan. Selamat Hari Raya Idul Adha 1444 H.

10. Selamat merayakan Idul Adha 1444 H bagi yang merayakan dan penuh berkah dan kedamaian menyertai kita dalam belajar keikhlasan.

11. Selamat menunaikan Hari Raya Idul Adha dan berkurban, semoga esensi utama dari kurban akan senantiasa tertanam dalam setiap jiwa dan hati kita.

12. Temukan pencarian hidupmu hanya pada Yang Maha Kekal, meski penuh pengorbanan dan keikhlasan. Layaknya pencarian dan pengorbanan Nabi Ibrahim AS yang hanif. Selamat Idul Adha 1444 H.

13. Idul Adha tidak hanya untuk mengorbankan pengabdian diri kepada Allah SWT. Maknai yang terbaik untuk hidupmu, Selamat Hari Raya Idul Adha 1444.

14. Semoga Allah SWT memberikan rida untuk kita semua dalam ibadah kurban ini. Selamat Hari Idul Adha 1444 H

15. Allah SWT menyayangi dan menjaga keimanan dan meningkatkan ketakwaan setiap umat. Mari perbaiki diri. Belajar keikhlasan dan pengorbanan untuk lebaran haji tahun ini. Selamat Idul Adha 1444 H.

Sambil berbagi ucapan lebaran Idul Adha 2023, kamu bisa mendapatkan promo dan diskon menarik untuk belanja dan merayakan kebersamaan dan kehangatan dengan aplikasi Ultra Voucher.

Kamu bisa mendapatkan diskon spesial voucher untuk belanja, makan di restoran atau transaksi digital lainnya. Bagi yang belum punya apliaksi Ultra Voucher, langsung unduh gratis di App Store dan Google Play Store.

Dengan mengakses situs ini, Anda telah menyetujui penggunaan cookies dari kami.
By visiting this site, you have agreed the using of cookies.
Diskon di Bulan Ramadhan! Beli Voucher Favorit Kalian di Aplikasi Ultra Voucher!